Bedanya Kalimantan dengan Borneo

Banyak orang masih bingung, apa sih perbedaan pulau Kalimantan dan Borneo ? , kebanyakan mereka pasti menjawab “Borneo itu yaa Kalimantan”. “Ada juga yang menjawab, Borneo itu bahasa inggrisnya Kalimantan”. Padahal Borneo dan Kalimantan itu sebenarnya berbeda gan.


Mari kita bahas tentang perbedaannya, tenang aja gan, penjelasannya singkat kok, perhatikan gambar 2 pulau dibawah ini.

Ini adalah Kalimantan.

Kalimantan adalah sebuah wilayah yang meliputi Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur dan wilayah baru Kalimantan Utara (Baru disahkan pada 25 Oktober 2012)


Dan ini adalah Borneo.
Sedangkan Borneo adalah pulau yang meliputi wilayah Indonesia (Kalimantan) , Brunei dan Malaysia

Masih bingung gan ???
ini sukaguedotcom tambahain penjelasannya

 
Jadi kesimpulannya Borneo itu adalah nama pulau keseluruhan (utuh), yang meliputi tiga wilayah yaitu Indonesia, Malaysia dan Brunai Darussalam. Dimana ketiga wilayah itu terbagi dari Indonesia (Kalimantan), Malaysia (Sabah, Sarawak, Labuan) dan Brunei Darussalam (Brunei). Sedangkan Kalimantan adalah sebagian wilayah dari pulau Borneo.

sumber : http://wowsuka.blogspot.com

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak