Wuih, Ditemukan Orangutan yang Kecanduan Rokok

Orangutan di Solo, Jawa tengah mudah meniru perilaku manusia termasuk merokok.(AFP)
Bener-bener nggak nyangka, ternyata hewan pun juga bisa kecanduan rokok. peristiwa ini ditemukan di Solo, Jawa Tengah. Di Taman Satwa Taru Jurug Solo Jawa Tengah ditemukan orangutan yang gemar merokok.

Orangutan yang dinamai Tori itu menjadi kecanduan setelah sejumlah pengunjung mulai melemparkan puntung rokok ke kandangnya. Para ahli lingkungan prihatin dengan kebiasaan merokok Tori, orangutan di Taman Satwa Taru Jurug Solo Jawa Tengah. Mereka akan memaksa Tori untuk meninggalkan kebiasaan merokok.

Untuk mengatasi kecanduan rokok, Tori ditempatkan di luar kandangnya untuk memastikan bahwa ia tidak lagi merokok. Kini Tori sedang menjalani terapi agar bisa keluar dari kecanduan merokok.

sumber: Republika

2 Komentar

  1. bukan hany manusia yang bisa kecanduan rokok, tapi orang utan pun kok bisa ya.. heu

    BalasHapus
  2. IONQQ
    agen terbesar dan terpercaya di indonesia
    segera daftar dan bergabung bersama kami.
    pin bb: 58ab14f5

    BalasHapus
Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak