Kreatif, Lukisan Mengagumkan Dengan Kuas Ban Sepeda

Tak ada kuas, ban sepeda pun jadi, kiranya ungkapan itulah yang menggambarkan karya seni mengagumkan ini. Berbekal kreatifitas tak perlu repot bila ingin melukis tapi tak punya kuas. Ternyata hanya dengan ban sepeda juga dapat menghasilkan lukisan yang luar biasa.
Berangkat dari dua passion yang berbeda yaitu kegemaran bersepeda dan dunia seni, seorang seniman di Singapura Thomas Yang menggabungkannya dalam sebuah karya seni. Dengan menggunakan ban sepeda, Yang menciptakan sebuah seni lukisan yang cukup menyita atensi publik.

Karet ban dicat dengan pigmen hitam kemudian menjejakkannya pada kanvas. Jejak ban menampilkan tekstur lukisan yang cemerlang. Dapat anda lihat di antara karyanya yaitu lukisan landmark empat kota besar, seperti Menara Eiffel, New York's Empire State Building, Jembatan London, dan Kota Terlarang Beijing.
Lebih lanjut, dalam sekejap lukisan mengagumkan tersebut telah ludes terjual sebanyak 400 eksemplar.

4 Komentar

  1. lukisannya keren, kreatif sekali yang buatnya,,

    BalasHapus
  2. ayo segera bergabung dengan kami di IONQQ^^com
    add pin bb 58ab14f5 || ditunggu ya^^

    BalasHapus
  3. AJOQQ menyediakan 8 permainan yang terdiri dari :
    Poker,Domino99 ,BandarQ,BandarPoker,Capsa,AduQ,Sakong,Bandar66 ( NEW GAME )
    Ayo segera bergabung bersama kami di AJOQQ :)
    Bonus : Rollingan 0.3% dan Referral 20% :)

    BalasHapus
  4. agen365 menyediakan game : sbobet, ibcbet, casino, togel dll
    ayo segera bergabung bersama kami di agen365*com
    pin bbm :2B389877

    BalasHapus
Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak