Awas, 5 Minuman ini Terlarang untuk Meminum Obat

Sudah bukan rahasia lagi, semua orang termasuk Anda tentunya tahu minuman apa yang sebaiknya digunakan untuk minum obat ketika dalam kondisi sakit. Ya, jelas air mineral atau air putih jawabannya.

Meski demikian, tak jarang orang yang mungkin menggunakan minuman selain air mineral saat minum obat. Memang tak semua minuman selain air putih berbahaya Untuk minum obat. Namun 5 minuman berikut ini lebih baik Anda hindari saat minum obat.

Image surce: saniaroyale.com
Bisa saja kelima minuman ini akan mengurangi kinerja obat atau bahkan menyebabkan efek samping yang tidak diinginkan. Untuk lebih jelasnya, berikut inilah 5 minuman terlarang untuk meminum obat.

1. Kopi dan Teh

Image source: pkscibitung.wordpress.com
Minuman yang mengandung kafein seperti kopi, teh hijau, teh hitam, dan minuman-minuman pemberi energi dapat menimbulkan ancaman kesehatan yang serius jika diminum dengan stimulan atau obat. Sebaiknya tidak minum kopi saat Anda sedang mengonsumsi efedrin (penekan nafsu makan), obat asma dan amfetamin. Beri jarak sekitar 2 hingga 3 jam setelah minum obat, setelah itu baru Anda dapat meminum kopi atau teh.

2. Susu

Image source: alfathengineer.wordpress.com
Dalam susu terkandung zat yang bisa mengurangi daya serap antibiotik dalam tubuh sekaligus menghambat penyerapan beberapa komponen tertentu dalam obat. Selain itu, kandungan kalsium pada susu juga dapat mengganggu efekt obat. Ketika Anda minum obat, sebaiknya hindari minum susu, setidaknya hingga 4 jam setelahnya.

3. Minuman Isotonik

Image source: Memobee
Adalah minuman yang biasanya kita konsumsi karena lelah selesai beraktifitas guna mampu mengembalikan stamina tubuh dengan cepat. Hindari minum obat untuk gagal jantung dan obat-obatan hipertensi dengan minuman isotonik karena minuman ini mengandung kalium. Kalium berguna bagi penderita hipertensi, tapi bila asupan kalium malah berlebihan bisa membahayakan penderita.

4. Jus Buah

Image source: hapekoe.com
Sebuah penelitian membuktikan bawa jus buah dapat mengganggu ketahanan tubuh dalam menyerap sari obat. Orang yang minum obat dengan jus buah hanya mampu menyerap sebagian kandungan obat. Jus buah yang dapat mengurangi serapan obat adalah jus jeruk, jus apel, dan jus anggur. 

5. Wine

Image surce: wisatakuliner.com
Dengan meneguk segelas wine saat minum obat anti depresan bisa menyebabkan hipertensi, sakit kepala, detak jantung Anda berdetak dengan cepat, dan yang paling buruk adalah stroke. 

5 Komentar

  1. saya baru tahu kalau minum susu sesudah minum obat itu tidak boleh dan dampaknya ternyata berbahaya juga, terimakasih informasinya.

    BalasHapus
  2. ingin wujudkan impian anda , raih kesempatan dan menangkan ratusan juta rupiah hanya di ionqq,silakan invite
    pin bb#58ab14

    BalasHapus
  3. agen365 menyediakan game : sbobet, ibcbet, casino, togel dll
    ayo segera bergabung bersama kami di agen365*com
    pin bbm :2B389877

    BalasHapus

  4. In1 y4ng di tunggu" guys| I0nqq t3lah m3ngh4dirkan g4me baru B4ND4R P0K3R (N3w G4m3)|
    4nda mau menjadi b4ndar|sil4k4n d4ft4r di www*i0nqq*c0m|p1n bb:*58ab14f5*

    BalasHapus
  5. AJOQQ menyediakan 8 permainan yang terdiri dari :
    Poker,Domino99 ,BandarQ,BandarPoker,Capsa,AduQ,Sakong,Bandar66 ( NEW GAME )
    Ayo segera bergabung bersama kami di AJOQQ :)
    Bonus : Rollingan 0.3% dan Referral 20% :)

    BalasHapus
Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak